Selamat Datang di Blog Yayasan Pendidikan AMRI (SMP Ulil Amri,TK Ulil Amri,MDTA Salafiyah Desa Pranggong Kec.Arahan Kab.Indramayu)

Rabu, 10 Agustus 2016

A. VISI DAN MISI SMP ULIL AMRI

Visi SMP Ulil Amri adalah: 
Menciptakan Insan kreatif, Islami dan Berkarakter. 




Misi dari SMP Ulil Amri adalah (1) melakukan kegiatan belajar mengajar (KBM) berbasis praktek, aplikatif dan terapan, (2) penerapan kurikulum yang komperehensif, (3) melakukan pelatihan bersinergi dengan instansi yang mumpuni, (4) menerapkan pendidikan yang berorientasi inovasi, dan (5) berperan aktif terhadap pengabdian masyarakat. 

1 komentar:

  1. Semoga jaya selalu SMP ulil Amri teruskan perjuanganmu, jangan kendor lelahmu akan membawa berkah

    BalasHapus